-->

cara memperbesar atau memperkecil layar pada mozilla Firefox

cara memperbesar atau memperkecil layar pada mozilla

Bingung halaman Mozilla Firefox jadi besar banget atau kecil banget?? 
 Ada kalanya kita menemukan sebuah halaman situs yang font-nya terlalu kecil sehingga agak kurang nyaman untuk dibaca, juga terlalu besar sehingga kurang simpel untuk dilihat karena terus menggeser mouse ke kanan/kiri, nah.. jika kalian menggunakan Mozilla Firefox kalian bisa men-zoom halaman situs tersebut sehingga tampilannya menjadi seperti yang anda inginkan.

Untuk men-zoom-in atau memperbesar halaman situs di Mozilla Firefox kalian bisa melakukannya dengan cara menekan tombol CTRL dan + secara bersamaan di keyboard kalian, 

untuk men-zoom-out atau memperkecil tekan tombol CTRL dan – secara bersamaan di keyboard kalian

sedangkan untuk me-reset atau mengembalikannya ke ukuran aslinya kalian bisa melakukannya dengan cara menekan tombol CTRL + 0 secara bersamaan di keyboard kalian.




_Semoga bermanfaat_

No comments:

Post a Comment